“Pengalaman saya selama belajar di Cahaya Rancamaya merupakan perjalanan yang cukup untuk mempersiapkan diri saya untuk masa depan. Saya sangat bersyukur menjadi siswa yang siap untuk mengambil langkah besar, dan sekarang saya dapat melanjutkan studi saya di salah satu universitas terkemuka.”