Alhamdulillahirabbil ‘alamin berkat dukungan dan Doa Bapak/Ibu semuanya.
Mimin turut bangga atas prestasi yang telah diraih oleh siswa SMA kita yang mewakili Provinsi Jawa Barat dan Kota Bogor dalam ajang Olimpiade Sains Nasional (OSN) 2024 yang diselenggarakan oleh Puspresnas. yuk kita kenalan dulu sama mereka.
Berikut Daftar Nama Siswa dan Perolehan Medali OSN Jenjang SMA Cahaya Rancamaya Islamic Boarding School :
1. Fauzi Kemal Maulidi( MEDALI PERAK, Bidang Matematika)
2. Baruna Adi Sanjaya (MEDALI PERAK, Bidang Kimia)
3. Muhammad Kun Fatihah (MEDALI PERUNGGU, Bidang Geografi)
4. Narendra Aditya Tanoto (Finalis Biologi OSN)
5. Shafwan Nizar Aulia (Finalis Ekonomi OSN)
Terimakasih juga kami ucapkan kepada guru pembimbing atas dukungan dan bimbingannya sehingga meraih hasil terbaik.
Selamat kepada tim OSCAR (Olympiade Science of Cahaya Rancamaya) sukses selalu. Terimakasih untuk Una, Kemal, Kun, Narendra dan Shafwan yang telah berjuang, tetap rendah hati, semoga semangat nya nular ke adek-adek.